Total Tayangan Halaman

Jumat, 29 September 2017

Kamu Pergi Tanpa Pamit

 1-0e0f3ca5433e9bca9f5df4c24d102a91.jpg



Aneh,,,
belakangan ini aku justru merasakan kehadiranmu di sekelilingku
begitu banyak orang yang wajahnya mirip denganmu
entahlah,,,
sebenarnya aku sangat menyayangkan
mengapa perkenalan dan pertemanan kita harus sesingkat ini ???

aku masih mengingat perkenalan kita yang singkat itu
aku masih ingin mengenalmu lebih jauh
aku masih berharap kamu datang lagi

tiga kali kita bertemu,
apakah ini caramu ?
atau memang cara-Nya ?

pernah suatu ketika kamu hadir di mimpiku
tapi justru mimpi itu membuatku khawatir
setelah beberapa saat kemudian ...
benar saja, kabar tak mengenakkan yang ku terima tentangmu

setelah kucoba tanyakan via tlp
kamu bilang baik-baik saja
mungkin aku bukan orang yang kamu cari
mungkin juga kamu hanya berusaha memenuhi permintaan tantemu
iya kan ...???

atau mungkin ada alasan lain ???
aku belum tau kepastian langsung dari kamu

tapi yang jelas hingga saat ini pun
kamu tak pernah lagi menanyakan kabarku
kamu tak pernah lagi mengajakku renang
kamu tak pernah lagi ada dalam ceritaku

entah kapan kita bisa bertemu atau dipertemukan lagi
yang pasti, ketika kucoba kenalkan dirimu ke orang tuaku,
mereka bilang "ya, kamu lebih baik dari dia yang pertama ku kenal"


tolong beri aku satu jawaban dan alasan  :
Mengapa kamu pergi tanpa pamit ???


Rabu, 20 September 2017

Sendiri ...

Banyak hal yang belum terjadi, tapi sudah ku pikirkan
Banyak hal yang belum terjadi, tapi sudah ku khawatirkan
Sebenarnya tak perlu seperti ini,

Dari sekian banyak kejadian pahit,
Banyak juga hal kejadian manis setelahnya,
Hanya saja, aku masih merasa lemah ketika sendiri
Padahal Dia yang Maha Berkehendak

Aku harus bisa meyakinkan diri,
Bahwa yang terjadi, memang sudah takdir-Nya
Aku harus bisa menghadapi ketakutan diri sendiri,
Bahwa yang akan terjadi, mampu membuatku menjadi pemberani

Terlalu berlebihan jika baru seperti ini saja sudah menyerah
Masih banyak orang diluar sana yang menghadapi hal pahit lebih dari ini


Jumat, 15 September 2017

Aldy Maldini - Biar Aku Yang Pergi

Tak ku sangka..
semua seperti ini
Semua yang indah..
berubah jadi sirna

Tak habis pikir..
Kau tega seperti ini
Meninggalkan aku
tanpa suatu kepastian

Ku hanya bisa berharap
Kau bahagia disana
Dengan dia pilihanmu
Walau dia sahabatku

Biar aku yang pergi
Biar aku yang tersakiti
Biar aku yang berhenti
Berhenti mengharapkanmu

Oh Tuhan kuatkan aku
Menerima semua ini
Jika dia memang untukku
Ku harap kembalikan dia padaku

Ku hanya bisa berharap
Kau bahagia disana
Dengan dia pilihanmu
Walau dia sahabatku..

Biar aku yang pergi
Biar aku yang tersakiti
Biar aku yang berhenti
Berhenti mengharapkanmu

Oh Tuhan kuatkan aku
Menerima semua ini
Jika dia memang untukku
Ku harap kembalikan dia padaku

Interlude :

Biar aku yang pergi
Biar aku yang tersakiti
Biar aku yang berhenti
Berhenti mengharapkanmu

Oh Tuhan kuatkan aku..
hoo hoo ooo
Jika dia memang untukku
Ku harap kembalikan dia padaku

[Biar aku yang pergi]
[Biar aku yang tersakiti]
[Biar aku yang berhenti]
Aku yang berhenti..
[mengharapkanmu]

[Oh Tuhan kuatkan aku]
Kuatkan aku...
[Menerima semua ini]
[Jika dia memang untukku]
Ku harap kembalikan dia padaku

Oh Tuhan kembalikan dia padak
u

Selasa, 12 September 2017

Datang dan Pergi Sesuka Hati

Gambar terkait



Hmmm . . .
lagi dan lagi,
kamu berhasil menjadi inspirasi tulisan saya,
tapi sayang,
hanya sebagai tulisan tersurat tanpa tersirat

tahukah anda ???
berurusan dengan anda pakai hati adalah hal terbodoh
berurusan dengan anda pakai logika adalah hal terbaik

aneh ya ...
ketika anda sedang membisu dengannya,
anda datang,
namun, tak lama setelah kita komunikasi,
semua kebekuan terasa langsung mencair,
iya, lebih tepatnya kebisuan anda dengannya seakan tak ada lagi
dan setelah itu ....
anda pergi

Terima kasih atas kunjungan anda di kehidupan saya.